Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning Terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Kelas III Sekolah Dasar

Main Article Content

Arini Mayang Fa'uni
Zain Ahmad Fauzi
Asyfa Nabila
Linda Rosydah
Muhammad Fakhruzie Qadli
Normawati Rahmah

Abstract

Penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas yang dilaksanakan dalam 3 siklus. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas IIIA Sekolah Dasar Negeri Teluk Tiram 6 yang berjumlah 18 orang. Data yang diambil data kualitatif diperoleh melalui observasi keterampilan berpikir kritis siswa. Indikator keberhasilan penelitian yaitu keterampilan berpikir kritis siswa mencapai kriteria sangat aktif ≥80% dari seluruh siswa di kelas. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan pada siklus I hingga siklus III dengan perolehan keterampilan berpikir kritis siswa pada siklus I dengan presentase sebesar 50% “Sebagian Siswa Sangat Aktif”, meningkat pada siklus II “Sebagian Besar Siswa Sangat Aktif” dengan presentase 67% dan meningkat menjadi “Hampir seluruhnya aktif” pada siklus III dengan presentase 83%. Dengan demikian, penelitian ini memberikan rekomendasi bagi peneliti, guru, dan sekolah untuk menggunakan model Problem Based Learning sebagai alat bantu pembelajaran yang efektif dalam meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa. Model Problem Based Learning juga dapat dijadikan sebagai bahan masukan bagi guru dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran di dalam kelas meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa dalam pembelajaran untuk menunjang semangat serta kemampuan memahami materi yang diajarkan.

Article Details

How to Cite
Fa’uni, A., Fauzi, Z., Nabila, A., Rosydah, L., Qadli, M., & Rahmah, N. (2024). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning Terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Kelas III Sekolah Dasar. Journal on Education, 7(1), 4332-4340. https://doi.org/10.31004/joe.v7i1.6920
Section
Articles

References

Aminah; Fauzi. (2023). Meningkatkan Aktivitas, Berpikir Kritis Dan Komunikasi MenggunakanModel PBL, MGMTT Dan Permainan Ular Naga Di Kelas III SDNKelayan Selatan 8. Jurnal Teknologi Pendidikan Dan Pembelajaran (JTPP) Vol. 01 No. 01 Edisi Oktober - Desember 2023 Hal. 46-55.
Arikunto. 2015. Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Asniwati, Fauzi, Z. A., & Rahima, L. (2019). Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Tema Daerah Tempat Tinggalku Muatan Ppkn Materi Keberagaman Karakteristik Individu Menggunakan Kombinasi Model Problem Based Learning (PBL), Numbered Heads Together (NHT), Dan Make a Match Pada Kelas IV SDN Pekauman 3. Prosiding Seminar Nasional PS2DMP ULM, 5(1), 155–166.
Asrori, Mohammad. (2019). Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: CV Wacana Prima
Aziz, A. N., Rahmatullah, A. S., Anjasari, T., Janti, S. A., Pascasarjana, P., Yogyakarta, U. M., & Kognitif, S. (2023). Efek Psikologis Pembelajaran Homeschooling dalam Penerapan Teori Sosial Kognitif dan Konstruktivisme. 09(20), 113–128.
Budyastuti, Y., & Fauziati, E. (2021). Penerapan Teori Konstruktivisme pada Pembelajaran Daring Interaktif. Jurnal Papeda: Jurnal Publikasi Pendidikan Dasar, 3(2), 112–119
Fauzan, M., Gani, A., & Syukri, M. (2017). Penerapan Model Problem Based Learning Pada Pembelajaran Materi Sistem Tata Surya Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 05(01), 27–35. http://jurnal.unsyiah.ac.id/jpsi
Firdaus, dkk. 2022. Penelitian Tindakan Kelas di SD/MI. Penerbit Samudra Biru. Yogyakarta
Hekmah, N. (2022). Implementasi Alat Peraga IPA “Roket Air” Berbasis Project Based Learning (PJBL) Dengan Memanfaatkan Barang Bekas Pada Materi Tekanan Hidrostatis Siswa SMP. EduCurio: Education Curiosity, 1(1), 131–138
Hermuttaqien, B. P. F., Aras, L., & Lestari, S. I. (2023). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Kognisi : Jurnal Penelitian Pendidikan Sekolah Dasar, 3(1), 16–22. https://doi.org/10.56393/kognisi.v2i4.1354.
Kholifah, N., Sudira, P., Rachmadtullah, R., Nurtanto, M., & Suyitno, S. (2020). The effectiveness of using blended learning models against vocational education student learning motivation. International Journal, 9(5), 7964-7968.
Mahfud, I., & Fahrizqi, E. B. (2020). Pengembangan Model Latihan Keterampilan Motorik Melalui Olahraga Tradisional Untuk Siswa Sekolah Dasar. Sport Science and Education Journal, 1(1).
Maulana, Z. Fauzi, Z. A., & Asniwati. (2019). Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Tema Daerah Tempat Tinggalku Muatan PPkn Menggunakan Kombinasi Model Pembelajaran Problem Based Learning, Mind Mapping Dan Word Square Di Kelas IV SDN Sungai Pantai 2 Barito Kuala. Prosiding Seminar Nasional PS2DMP ULM, 5(2), 167.
Metroyadi & Fauzi Z.A. (2022). Improving Student Activities and Learning Outcomes Using the JNT Model and the Monopoly Game in Class IV SD. Budapest International Research and Critics Institute-Journal (BIRCI- Journal), 5(1), 5103– 5113.
Metroyadi & Fauzi. (2021). The Role of School Chief in the Implementation of Management Based on Environmental Education Programs (Adiwiyata Program). Proceedings of the 2nd International Conference on Social Sciences Education (ICSSE 2020). Advances in Social Science, Education and Humanities Research.
Misdayanti, & Fauzi, Z. A. (2024). Meningkatkan Aktivitas, Keterampilan Berpikir Kritis Menggunakan Model PBL dibantu Model CTNJ di kelas V SDN Kelayan Selatan 6. Jurnal Teknologi Pendidikan dan Pembelajaran (JTPP), 01(03), 595–601. https://doi.org/https://jurnal.kopusindo.com/index.php/jtpp/article/view/110
Mulyasa, E. (2018). Implementasi Kurikulum 2013 Revisi Dalam Era Revolusi Industri 4.0. Bumi Aksara.
Noorhapizah, Nur’alim, Agusta, A. ., & Fauzi, Z. A. (2019). Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Melalui Ketrampilan Membaca Pemahaman dalam Melakukan Informasi Penting dengan Kombinasi Model Directed Inquiry Activity (DIA), Think Pair Share (TPS) dan Scramble Pada Siswa Kelas V SDN Pemurus dalam 7 Banjarmasin. Semnas Ps2Dmp Ulm, 101–116.Mulyasa, E. (2018). Implementasi Kurikulum 2013 Revisi Dalam Era Revolusi Industri 4.0. Bumi Aksara.
Pramestika, N. P. D., Wulandari, I. G. A. A., & Sujana, I. W. (2020). Enhancement of Mathematics Critical Thinking Skills through Problem Based Learning Assisted with Concrete Media. Journal of Education Technology, 4(3), 254–263.
Pratiwi, D. A., & Octavia, V. (2021). Implementasi Model Taman Ceria Berbasis Multimedia Interaktif untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis, ITQAN: Jurnal Ilmu-Ilmu Kependidikan, 12(2), 245–260.
Priscilla, Yudhyarta. 2021. Implementasi Pilar-Pilar Pendidikan UNESCO. Urnal Pendidikan Azasita. Riau. Indonesia
Purnama, S., Pratiwi, H., & Rohmadheny, S. P. (2020). Penelitian Tindakan Kelas Untuk Pendidikan Anak Usia Dini. PT Remaja Rosdakarya.
Ritonga, dkk. 2020. Pelatihan Penelitian Tindakan Kelas Dalam Meningkatkan Kompetensi Guru Min 1 Pasaman Barat. Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat, Padang
Suriansyah, A., Aslamiah., Sulaiman., Noorhafizah. (2014). StrategiPembelajaran. Jakarta: Rajawali Pers.
Widiasworo, E. (2018). Strategi pembelajaran edu tainment berbasis karakter (1st ed.). Yogyakarta, Indonesia: Ar-Ruzz Media.
Yaumi, Muhammad dan Muljono Damopolii. 2016. Action Research: Teori, Model, dan Aplikasi. Jakarta: Kencana Prenadamedia Group.