Optimalisasi Perkembanagan Bahasa Anak Usia Dini Melalui Media Boneka Jari
Abstract
Perkembangan bahasa pada anak usia dini menjadi tahap yang sangat vital. Mereka mulai mengenal kata-kata pertama sekitar usia satu tahun, yang kemudian menjadi dasar bagi kemampuan berbicara, pemahaman, dan komunikasi mereka. Pada periode ini, lingkungan dan interaksi dengan orang dewasa memiliki peran penting dalam membentuk kemampuan bahasa mereka. Penelitian ini bertujuan untuk memahami bagaimana kegiatan bermain dengan media boneka jari dapat mengembangkan kemampuan bahasa anak. Penggunaan media boneka jari dapat memberikan dorongan bagi anak-anak untuk mengoptimalkan perkembangan bahasa mereka.
References
Arikunto, S. (2013) Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.
Chrestiany et al. (2018) ‘“Implementasi media boneka jari dalam mengembangkan kemampuan berbicara anak usia dini kelompok B Di TK Kosgoro Surabaya.”’, Jurnal PAUD Teratai, pp. 1–5.
Dwiyanti, et al (2020) ‘Optimalisasi Perkembangan Bahasa Anak Usia Di ni Melalui APE’.
Indrawati, I. (2021) ‘“OPTIMALISASI PERKEMBANGAN BAHASA ANAK USIA DINI MELALUI METODE BERCERITA DI TK KHALIFAH MUARO JAMBI.”’, Mikraf: Jurnal Pendidikan, 2(1), pp. 90–101.
Lilis Madyawati (2017) Strategi Pengembangan Bahasa Pada Anak. Jakarta: Kencana.
Rusdarmawan (2009) Children’s Drawing dalam PAUD. Bantul Jogyakarta: Kreasi Wacana.
Trisdiana et al. (2022) ‘Meningkatkan Kemampuan Bercerita Anak Usia Dini dengan Media Boneka Jari.’, MENTARI: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(2).
Usman, M. (2015) Perkembangan Bahasa dalam Bermain dan Permainan (Untuk Pendidik Anak Usia Dini). Yogyakarta: Deepublish.
Copyright (c) 2024 Arini Inayatul Fajriyah, Lina Putriyanti, Joko Sulianto

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.